Sabtu, 11 Juli 2009

untuk seseorang (part 1)


Untuk seseorang
Aku tak tau bagaimana memberi mu salam sapa
Aku juga tak tau kelak berkata apa jika kita bertemu
Aku menyimpan sejuta kata-kata di lidahku,tapi enggan ku ucapkan
karena aku menahan diri
ingin rasanya aku keluarkan sejuta kata-kata makian pada mu
tapi untuk apa?Dia tidak mengenal syapa aku lagi
di hari terakhir kita berjumpa kau berubah drastis,
aku tau itu kau menyimpan sejuta rasa berlawanan dengan apa yg ku rasa saat itu,
harap,tawa,senandungmu,suaramu...
tapi apa yang ku dapat darimu?
awalnya kau ucapkan berjuta kata-kata bidadari kepadaku
awalnya kau hadirkan senyum di bibirku
awalnya kau buat aku jatuh berkali-kali dalam pelukan hangatmu
awalnya kau buat aku menari-nari di bibirmu
Pada akhirnya kau bangkitkan ia kembali
dia yang kau puja terlebih dahulu,
tanpa satu kata maafpun terurai dari bibirmu
Hruskah ku memaki?
Hruskah ku menjerit?
Hakah aku?
Lyakkah aku?
Sapakah aku?
Mengapa begitu banyak pertanyaan?
Karena aku sadar akan satu hal...
Aku hanya tempatnya bersinggah sementara...
Aku pelariannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar